Ziddu adalah Free Unlimited File Hosting. Anda dapat menyimpan file anda di Ziddu secara GRATIS dan kemudian menyebarkannya di internet. Kita bisa upload file kita yang akan di share (di bagi) dengan orang lain. Dimana orang lain tersebut nantinya bisa men-download file yang kita upload tadi.
Bagi Anda yang ingin mengupload file-file seperti file dokumen, file word, e-book, mp3, pdf, gambar atau file apapun ke internet saya merekomendasikan Anda menggunakan fasilitas dari Ziddu.
Anda bebas menyimpan file-file yang ingin Anda sebarkan di internet tanpa dibatasi kuota. Setelah Anda meng upload file di Ziddu akan diberikan link download dimana Anda dapat menyebarkan link download file Anda tersebut. Anda dapat meng-copy link download tersebut yang kemudian dapat anda paste di blog anda, di Friendster atau Facebook anda.
Paijo sedang sibuk : “Kenapa harus Ziddu ?, bukannya ada banyak file hosting yang lebih baik di internet sana ?.”
Topan : “Selain 100 % gratis, dan Unlimited disk space (bisa upload file sebanyak mungkin), Kelebihan dari Ziddu adalah kamu akan DIBAYAR ketika file yang kamu simpan di Ziddu ada yang mendowloadnya. Begitu Jo !!.
Paijo sedang sibuk : “Jangan sok tahu lo kamu pan !.”
Topan : “Biarin daripada kamu sok sibuk.”
Berikut perinciannya:
Anda akan DIBAYAR $0.001 jika ada yang 1 kali men downloadnya. Jika di akumulasikan akan seperti ini..
10000 Unique Downloads: $10 USD
50000 Unique Downloads: $50 USD
100000 Unique Downloads: $100 USD
500000 Unique Downloads: $500 USD
1000000 Unique Downloads: $1000 USD
Bonus juga akan diberikan jika Anda merekomendasikan orang lain untuk menggunakan Ziddu sebesar $0.10 Dolar. Nantinya Anda akan diberikan link refferal oleh Ziddu. Nanti akan saya beritahu caranya.
Ziddu akan mengirimkan pendapatan Anda setelah mencapai 10 dolar. Awal bulan April 2009 yang lalu saya menerima pembayaran pertama saya dari Ziddu. Begitu senangnya perasaan saya pada waktu itu.
Anda berminat?
Silakan daftar gratis Ziddu disini.
(REF)
1. Setelah masuk, Isikan nama, email, password serta verifikasi kode kemudian klik “submit”.
2. Kemudian anda akan di giring ke halaman baru, di sana anda di minta untuk upload file pertama anda. pilihlah file yang anda pilih kemudian upload.
3. Jika anda tidak langsung masuk ke halaman upload, maka anda bisa mencoba untuk login dengan email dan password yang telah anda buat tadi. kemudian setelah login cobalah untuk upload file pertama anda.
4. Setelah selesai upload maka akan ada link file yang tadi anda upload, nah di sana ada URL yang bisa anda sebarkan di blog, forum, friendster maupun facebook agar orang lain download file tersebut. Oleh karena itu upload saja hal-hal yang bagus dan berguna seperti software, gambar e-book atau MP3. (Mungkin MP3 akan banyak yang akan men-download.)
Setelah itu ada banyak menu yang bisa anda lihat di sana seperti penghasilan anda, file anda, semuanya ada di pilihan toolbar.
Cara mendapatkan link refferal :
Setelah anda login, cobalah untuk melihat di bawah dan klik pada tulisan “refferal banner”, kemudian di sana anda akan mendapatkan link refferal Anda. Sebarkan saja link tersebut di forum, blog, friendster maupun facebook selain itu anda juga bisa mendapatkan kode banner yang bisa anda pasang di mana saja.
Pembayaran Anda akan di transfer melalaui Paypal.
Jika anda belum mempunyai account Paypal dan ingin mengetahui bagaimana cara membuat account Paypal klik Apa itu Paypal dan cara membuat Paypal.
OK.
Semoga bermanfaat.